Saturday, July 14, 2012

Clustering Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura


5263 Agribisnis Tanaman Pangan dan Holtikultura
No.
Standar Kompetensi
No.
Clustering
1
Menerapkan Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)
1
Menerapkan Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)
2
Mengoperasikan alat dan mesin produksi tanaman
2
Mengoperasikan dan merawat alat dan mesin pertanian
3
Mengoperasikan traktor, alat olah tanah, alat bantu tebar benih dan pengendalian gulma panen


4
Mengoperasikan sprayer


5
Mengoperasikan pompa irigasi


6
Menyiapkan lahan
3
Menyiapkan lahan pertanian
7
Membiakkan tanaman secara generatif
4
Membibitkan tanaman pangan dan holtikultura
8
Membiakkan tanaman secara vegetatif


9
Menyiapkan benih


10
Menyiapkan bibit


11
Menanam
5
Menanam dan mengatur pola tanam tanaman pangan dan holtikultura
12
Mendeskripsikan sistem pola tanam


13
Memupuk
6
Memupuk tanaman pangan dan holtikultura
14
Mengairi
7
Mengairi tanaman pangan dan holtikultura
15
Mengendalikan gulma
8
Mengendalikan Organisme Pengganggu Tanaman (OPT) pangan dan holtikultura
16
Mengendalikan hama

17
Mengendalikan penyakit

18
Membumbun
9
Mengatur/memberikan perlakuan pada tanaman pangan dan holtikultura
19
Memangkas tanaman

20
Memberi naungan


21
Memberikan ZPT


22
Melaksanakan panen
10
Melaksanakan panen tanaman pangan dan holtikultura
23
Membuat pupuk organik
11
Membuat pupuk organik
24
Membudidayakan tanaman secara hidroponik
12
Membudidayakan tanaman secara hidroponik
25
Menangani pasca panen
13
Mengelola usaha tanaman pangan dan holtikultura

No comments:

Post a Comment